Sang Warna Baru Ekspedisi Padjadjaran #6 untuk Desa Seraya Marannu

Sebanyak 22 mahasiswa dan 1 dosen pembimbing lapangan Universitas Padjadjaran melakukan keberangkatan menuju Desa Seraya Marannu, Kecamatan Komodo, Kabupaten Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, pada awal Agustus 2024. Desa Serayu…

Ini Bedanya Ilmu Pemerintahan dan Ilmu Politik, Kamu Minat yang Mana?

Ditulis: Dafania Valentine Isu mengenai ilmu pemerintahan dan ilmu politik kerap kali dianggap sebagai topik yang cukup hangat dibicarakan dalam setahun terakhir. Sebab, Indonesia tengah dalam tahun politik Pemilu 2024.…

4 Langkah Menciptakan Keluarga Berkualitas, Kamu Harus Tahu!

Ditulis oleh: Vina Alviana Setiap orang pasti merencanakan kehidupannya apalagi perihal masa depan. Salah satunya membangun sebuah keluarga. Ananda Stevvan Vallentino P. P sebagai Juara 1 Putra Duta Genre DKI…

Manfaat Mengikuti Kegiatan Volunteer yang Lebih dari Sekedar Materi

Ditulis oleh: Dafania Valentine Apakah di beranda sosial mediamu pernah muncul keseruan kegiatan volunteer? Saya rasapernah ya karena kegiatan ini bukanlah sesuatu yang baru lagi, melainkan sudah ada sejaklama dan…

Pentingnya Mahasiswa Bergabung Dengan Organisasi

Ditulis oleh: Claritauli Angeliana R. S Bincang-Bincang Millennials (BBM) selalu membawakan topik menarik dari Siblings yang ada di dalam ekosistem Rumah Millennials (RM). BBM kali ini membawakan topik Teknik Informatika…

Polusi Udara dan Peran Generasi Muda Sebagai Agent of Change

Ditulis oleh: Dwi Maharani Peresmian Lintas Raya Terpadu (LRT) Jakarta, Bogor, Depok, dan Bekasi (Jabodebek) diharapkan ikut menjadi solusi untuk mengatasi kualitas udara di Ibu Kota yang belakangan ini berada…

Pandawara Group, Sadarkan Masyarakat soal Sampah Lewat Media Sosial

Ditulis oleh: Zerlina Roihana Pandawara Group berhasil meraih sejumlah penghargaan terkait aksi membersihkan sampah yang menyita perhatian masyarakat Indonesia dan dunia. Penghargaan yang diraih di antaranya adalah Indonesia Green Award…

Mahasiswa Ilmu Pemerintahan FISIP UNPAD Hijaukan Kembali Gunung Geulis Jatinangor Pasca Kebakaran

Ditulis oleh: Hauralya Salsabilla Sawagati merupakan salah satu program kerja yang dibawakan oleh Kementerian Sosial dari LK HIMA Ilmu Pemerintahan Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Padjadjaran. Program kerja…

Pemberdayaan Generasi Muda Sebagai Perubahan Udara di Jabodetabek

Ditulis oleh: Dea Puspitasari Jabodetabek merupakan salah satu wilayah metropolitan terbesar dan paling padat penduduk di Indonesia. Jabodetabek merupakan singkatan dari Jakarta, Bogor, Depok, Tangerang, dan Bekasi. Wilayah ini merupakan…

5 Fakta Unik Tentang Putri Ariani, Gadis Disabilitas yang Guncangkan Dunia!

Ditulis oleh: Amirullah Putri Ariani, gadis tunanetra yang meraih Golden Buzzer America's Got Talent menarik untuk dibahas. Pasalnya, nama Putri Ariani penyanyi difabel sedang naik daun menjadi sorotan tak hanya…